Cara
Cepat Belajar Bahasa Inggris Gratis
Siapa
yang tidak akan senang jika memiliki kemampuan bahasa inggris yang bagus.
Kemampuan bahasa inggris akan sangat berguna baik itu yang masih sekolah atau
sudah bekerja. Bahasa Inggris salah satu pelajaran pelajaran umum di sekolah,
bahkan sekarang bahasa inggris sudah di perkenalkan semenjak taman kanak-kanak.
Belajar bahasa inggris tidak cukup hanya disekolah saja, karena disekolah
umumnya materi belajar bahasa inggris hanya untuk situasi formal saja, padahal
dalam penerapannya dilapangan sangat jarang digunakan. Belajar tambahan bahasa
inggris di lakukan dengan mengikuti kursus/les bahasa inggris.
Bagi
orang yang memiliki uang yang lebih, untuk ikut kursus bahasa inggris tidak
akan masalah, bagi yang tidak akan merasa keberatan karena ikut kursus biasanya
tidak cukup hanya sekali bayar, ada tingkatan-tingkatan yang harus diikuti.
Lalu bagaimana caranya agar tetap bisa belajar bahasa inggris tanpa biaya alias
gratis, dan bagaimana
cara
cepat belajar bahasa inggris gratis
Bahasa
inggris bukanlah pengetahuan yang bisa dikuasai hanya dengan belajar tanpa
praktek, untuk menguasainya harus dengan praktek...praktek...dan
praktek...Hasil belajar bahasa inggris tergantung kemauan kita, bukan dari belajar
secara gratis atau berbayar.
Cara
cepat belajar bahasa inggris gratis yang bisa di terapkan :
Dalam
bahasa inggris ada 4 jenis kemampuan yang dikembangkan, cara cepat belajar
bahasa inggris untuk ke 4 jenis kemampuan tersebut :
1. Kemampuan Mendengar (Listening)
Untuk melatih kemampuan mendengar bahasa inggris, anda bisa memanfaatkan
lagu-lagi bahasa Inggris, dengarkan dan bandingkan dengan lyriclagunya yang bisa diperoleh dari internet. Atau bisa juga dengan menonton
film-film bahasa Inggris tanpa memperhatikan atau dengan menghilangkan teks
bahasa Indonesianya.
2. Kemampuan Berbicara
Latihan berbicara bahasa Inggris, baik secara langsung maupun
secara mental. Belajar bahasa tanpa praktek memang akan susah. Carilah teman
yang bisa anda ajak berlatih bercakap-cakap dalam bahasa Inggris. Anda juga
bisa berbicara pada diri anda sendiri atau berpikir dengan menggunakan kalimat
bahasa Inggris. Lebih baik lagi jika anda sekali-kali berusaha bercengkrama
atau berkenalan dengan orang asing yang berbahasa Inggris sehingga anda bisa
mempraktekkan apa yang telah dipelajari secara langsung.
3. Kemampuan Membaca (Reading)
Meningkatkan kemampuan membaca bisa dilatih dengan banyaklah membaca artikel atau tulisan bahasa Inggris seperti dari
internet, koran / majalah bahasa Inggris, buku-buku bahasa Inggris, dsb. Dengan
bekal beberapa kosakata, dan tata bahasa dasar yang telah anda kuasai, anda
diharapkan paling tidak sudah bisa mengerti tulisan bahasa Inggris. Walaupun
masih sedikit-sedikit. Jangan takut ! Anda masih dalam tahap belajar. Dengan
cara ini akan bisa menambah kosakata anda yakni dengan menandai kata yang tak
dimengerti lalu mencari tahu artinya. Anda juga akan dapat gambaran bagaimana
tata bahasa Inggris atau cara menyusun kata-kata untuk menjadi sebuah kalimat
yang baik dalam bahasa Inggris dengan membaca tulisan-tulisan tersebut.
4. Kemampuan Menulis (Writing)
Untuk melatih kemampuan menulis dalam bahasa inggris, anda bisa dengan
menyediakan sebuah buku catatan atau buku diary. Luangkan waktu setiap hari
untuk mengisi buku tersebut dengan kalimat-kalimat berbahasa inggris, mengenai
apa yang sedang anda pikirkan atau kalimat-kalimat apa saja yang ingin anda
tulis, mulai dari kalimat-kalimat pendek saja bagi yang masih pemula, jika
belum tahu bagaimana susunan kalimat yang ingin ditulis pelajari pola kalimat
(grammar), kata dalam bahasa inggris bisa menggunakan kamus.
Ebook
Materi Belajar Bahasa Inggris Gratis :
Bagi
yang ingin menambah koleksi materi belajar bahasa inggris, disini kami akan
memberikan info satu ebook yang bisa di download secara gratis. Ebook gratis
ini berjudul “Rahasia Cepat Belajar Bahasa inggris Tanpa Grammar” Ebook ini
berbentuk PDF yang banyaknya 86 halaman dan audio lesson berbentuk MP3 yang
juga bisa didownload secara gratis. Isi utama Ebook ini adalah Lesson 1 s/d 5
dari materi belajar bahasa inggris dari situs ini, secara singkatnya seperti
dibawah ini.
Untuk
downloadnya silahkan mengunjungi situs penyedianya [KLIK DISINI]
Materi
belajar bahasa inggris gratis diatas hanya 5 lesson, bagi yang berminat dan
memiliki uang lebih bisa bergabung menjadi memberi di penyedianya dan akan
mendapat full semua lesson dalam bentuk buku dan cd dengan biaya Rp. 229.000...
Semoga
info mengenai cara cepat belajar bahasa inggris gratis ini bisa bermanfaat,
selamat belajar.
0 Response to "Cara Cepat Belajar Bahasa Inggris Gratis-Materi Belajar Bahasa Inggris Gratis"
Post a Comment